Banyak sekali lembaga keuangan atau pembiayaan yang memberikan informasi kredit usaha, kartu kredit, kredit kendaraan dan aneka kredit lainnya dan juga penawaran –penawaran yang menarik konsumen.
Menanggapi hal tersebut apa yang seharusnya Anda lakukan ?
- Perhatikan dengan detail informasi aneka kredit tersebut.
- Cek dengan seksama informasi dan penawaran kredit yang di tawarkan.
- Mencari tahu historis dari lembaga pembiayaan yang memberikan kredit.
- Mengenal dan mengetahui setiap detail produk kredit yang di tawarkan.
Selamat mencari .......
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar